Friday, December 13, 2013

Cara Mengaktifkan dan Menonaktifkan Penomoran/Numbering Otomatis Di Ms Word



Pembuatan nomor urut/ numbering otomatis dalam sebuah dokumen word sangat menguntungkan bagi para penggunanya. Hanya dengan menuliskan angka "1" atau "a" yang disertai dengan titik atau tutup kurung pada awal paragraf, maka akan dibuat menjadi sebuah nomor otomatis oleh MS Word.
Namun adakalanya pembuatan nomor otomatis ini dirasa mengganggu dalam mengerjakan tugas, dan menginginkan membuat nonaktif penomoran ini untuk sementara waktu
Untuk menonaktifkan penomoran ini perhatikan langkah berikut
Buka MS Word tentunya => Office Button => Word Option
 
 setelah muncul diaog Word Option:

Pilih Proofing => AutoCorrect Option => AutoFormat As You Tipe
hilangkan centang pada Automatic numbered list lalu klik ok
 
untuk mengaktifkan kembali langkahnya sama kita tinggal memberi centang pada Automatic numbered list
sekian, semoga bermanfaat

7 comments:

  1. mkasih bgt.. semoga yang posting ini.. sukses selalu amin

    ReplyDelete
    Replies
    1. Aamiin-aamiin makasih atas kunjunganya.mb diah sry

      Delete
  2. bagus banget dan sangat jelas. sangat membantu saya sekali. terima kasih banyak

    ReplyDelete
    Replies
    1. terima kasih atas kunjungannya, semoga dapat membantu

      Delete
  3. Thanks ... sangat membantu

    ReplyDelete